Karimunjawa Kita Tour - Paket Wisata Karimun Jawa

Karimunjawa Kita Tour - Paket Wisata Karimun Jawa Murah

My Trip My Adventure Edisi Karimun Jawa

My Trip My Adventure Karimun Jawa ~ Pulau Karimun Jawa kembali menjadi sorotan para traveler setelah berhasil menarik sebuah acara tv yang menggarap shooting acara bertemakan adventure. Acara yang ditayangkan setiap hari sabtu dan minggu di salah satu tv swasta nasional tersebut dilaksanakan pada tahun 2014 kemarin. Dan seperti yang sudah bisa ditebak, setelah acara tersebut ditayangkan, karimun jawa menjadi pilihan banyak wisatawan yang penasaran.

my trip my adventure karimunjawa
acara my trip my adventure di karimun jawa

Memang tidak bisa dipungkiri, bahwa acara yang selalu menghadirkan keindahan alam khususnya di Indonesia tersebut, sedikit banyak ikut mendongkrak kepopuleran sebuah tempat. Begitu juga dengan karimunjawa, popularitasnya pun semakin meroket berkat acara tersebut. Dan efeknya bisa dirasakan sampai pada tahun 2015 ini, karimun jawa banyak sekali dikunjungi wisatawan domestik maupun mancanegara. Acara tv tersebut berjudul My Trip My Adventure, yang mempunyai rating cukup tinggi.

my trip my adventure karimunjawa
vicky my trip my adventure di karimun jawa

Selain karena memang menghadirkan sesuatu yang berbeda dibanding acara-acara tv lainnya, acara ini mampu memberikan sesuatu yang luar biasa. Selain itu acara ini juga dipandu oleh beberapa artis papan atas Indonesia, sebut saja mantan Putri Indonesia tahun 2005, Nadine Chandrawinata, dan aktor muda berbakat Vicky Nitinegoro. Masyarakat Indonesia yang kini sudah banyak yang terbuka dalam hal pariwisata nasional, juga menyambut baik dengan adanya acara ini, masyarakat jadi semakin banyak tahu tempat-tempat indah nan cantik di Indonesia dari acara ini.

my trip my adventure karimunjawa
nadine my trip my adventure di karimun jawa

My Trip My Adventure memang selalu menghadirkan hal-hal baru yang luar biasa, salut untuk para crew, team creative, dan semua orang yang berperan di acara ini, terimaksih sudah meliput daerah kami, Karimun Jawa. Salam Traveler...

tag: my trip my adventure instagram, my trip my adventure 2015, my trip my adventure host, my trip my adventure rinjani, my trip my adventure dieng, my trip my adventure pacitan, my trip my adventure soundtrack, my trip my adventure karimun jawa, my trip my adventure trans tv.

Jadwal Acara Tour 3H 2M Karimun Jawa

Jadwal Tour Wisata Karimunjawa 3 Hari 2 Malam ~ Ada yang berbeda pada itinerary tour paket wisata karimunjawa di tahun 2015 ini. Perbedaan itu disebabkan karena berubahnya jadwal kapal yang melayani penyebrangan ke karimun jawa dan sebaliknya. Jika di tahun 2014 kita telah merilis jadwal tour 3 hari 2 malam yang lama (lihat; DISINI), kini sudah diganti dengan yang terbaru seperti yang akan kami berikan pada bagian bawah postingan jadwal itinerary karimun jawa dibawah ini.

Untuk info jadwal kapal ke karimun jawa juga sudah ada yang terbaru. Pada tahun 2015 ini jadwal kapal cepat ada pergantian, untuk info selengkapnya bisa melihat pada diagram jadwal kapal karimun jawa berikut ini.

jadwal kapal karimun jawa terbaru
jadwal kapal 2015

Setelah kita melihat jadwal kapal diatas, kita bisa membuat Jadwal Acara Tour 3 D 2 N Terbaru. Adapun jadwal selengkapnya adalah sebagai berikut.

Contoh Jadwal Acara Tour Karimun Jawa Jumat - Minggu

Hari Ke 1

07.30 Meeting point dan pembagian tiket kapal Express di di Pelabuhan Kartini Jepara
09.00 Kapal cepat Express berangkat
11.00 Perkiraan kapal cepat sampai di pulau Karimunjawa, wisatawan dijemput Team Karimunjawa Kita
11.15 Wisatawan diantar ke penginapan yang telah dipesan sebelumnya dengan mobil
12.00 Makan siang dan istirahat
13.00 Menuju pelabuhan rakyat
14.00 Mengunjungi spot snorkeling pertama, ditempat ini wisatawan bisa berfoto bersama dengan ikan dan terumbu karang di pulau Menjangan Kecil
16.00 Menuju Pantai Tanjung Gelam, wisatawan bisa foto-foto, bermain air dan pasir, atau sekedar menikmati jajanan yang banyak dijual oleh warga setempat
17.30 Kembali ke penginapan setelah melihat sunset
19.00 Makan malam yang sudah dipersiapkan Team Karimunjawa Kita
20.00 Acara bebas

Hari Ke 2

07.00 Sarapan (disediakan)
08.00 Foto2 di pulau gosong (opsional)
10.00 Snorkeling di Pulau Tengah
12.00 Makan siang di Pulau Kecil (disediakan)
14.00 Snorkeling di Pulau Kecil
16.00 Foto2 di penangkaran hiu Pulau Cemara Besar
17.30 Balik ke penginapan
18.00 Mandi, makan malam (disediakan), istirahat
20.00 Jalan2 ke pusat oleh2 (opsional)

Hari Ke 3 (terakhir)
Nb: Diharapkan wisatawan mempersiapkan barang dan peralatan (malam terakhir), agar menghindari tertinggalnya barang bawaa

07.00 Sarapan yang sudah disediakan oleh Team Karimunjawa Kita Tour And Travel
08.00 Acara bebas, jika mau bisa diantar ke wisata darat (Bukit Joko Tuo / Bukit Love)
10.00 Kembali ke penginapan untuk mempersiapkan perjalanan pulang
10.30 Di antar ke pelabuhan karimunjawa
11.00 Kapal Cepat Express berangkat
13.00 Sampai di pelabuhan kartini jepara, wisatawan bisa melanjutkan pulang ke tempat masing-masing, untuk info kendaraan dari pelabuhan kartini ke kota masing-masing bisa minta pengarahan dari team karimunjawa kita yang menjemput di pelabuhan kartini jepara


Nb:
1. Jadwal sewaktu-waktu bisa berubah menyesuaikan situasi dan kondisi di jepara dan karimun jawa.
2. Jadwal paket lainnya klik link berikut.

Paket Wisata Karimunjawa Tahun 2023

Paket Wisata Karimun Jawa Tahun 2023 dan 2024 Murah, Tidak terasa kita sudah sampai pada tahun 2023, hayo yang sudah tua jangan ngumpet. Sepertinya waktu berjalan begitu cepat ya? Baru kemarin rasanya kita menikmati libur pergantian tahun ke tahun 2023.

Paket Wisata Karimunjawa Tahun 2020

Libur yang terdekat sekarang ini mungkin adalah libur pergantian tahun ajaran baru bagi siswa-siswi yang masih duduk dalam bangku sekolah. Ujian Nasional yang akan mempengaruhi kelulusan akan dilakukan serentak pada pertengahan tahun 2023.
Baca Juga:

Bagi yang masih sekolah ini mungkin adalah perjalanan berat yang harus dilewati. Tapi kami doakan semuanya bisa berjalan lancar dan mendapat hasil yang diinginkan. Sedangkan untuk waktu libur lainnya, sudah ada di depan mata. Ya, sebentar lagi kita akan menyambut  libur cuti bersama yang cukup panjang biasanya ada di saat Perayaan Hari Idul Fitri.

Wisata Karimunjawa Tahun 2020

Bagi biro paket wisata Karimun Jawa Kita Tour, liburan yang akan datang merupakan saat yang tepat untuk berpromosi tour travel wisata. Paket wisata ke karimun jawa adalah target utama pelayanan kami. Tapi tidak menutup kemungkinan kami juga membuka paket wisata ke kota lain, seperti ke jogja, malang, atau di daerah kabupaten jepara sendiri.
OPEN TRIP KARIMUNJAWA 2023
Untuk daerah jogja kita sudah pernah membuka paket wisata ke daerah candi candi di kawasan jogja dan sekitarnya (candi borobudur, candi prambanan, candi ratu boko, dll), pantai indrayanti (termasuk pantai krakal, pantai kungkup, pantai baron, pantai parangtritis, dll), juga wisata alam seperti, rafting kali selo, rafting goa pindul, dan rafting kali suci wonosari gunung kidul. Dan tidak lupa destinasi di kawasan jogja mampir ke pusat belanja jalan malioboro. Bagi yang suka naik gunung, kami juga memberi destinasi khusus buat wisatawan, pendakian gunung merapi.


Sedangkan untuk wilayah malang kita juga pernah membawa wisatawan untuk liburan di daerah dingin ini. Destinasi wisata di malang kita tujukan di daerah gunung bromo, gunung semeru, dan gunung-gunung di sekitarnya. Kawasan wisata lain ada di jatim park 1 atau jatim park 2, museum angkut, pulau sempu, BNS dan mengunjungi kawasan belanja alun-alun batu yang merupakan favorit para wisatawan. Tidak lupa trip wisata ke malang ini juga akan kita berikan wisata petik buah apel yang terkenal di malang.


Kalau untuk paket wisata ke bali dan lombok kita masih dalam tahap rencana membuka paket liburan kesana. Itulah beberapa informasi tentang paket wisata menyambut liburan tahun 2023 ini. Bagi yang ingin mendapatkan info selengkapnya bisa menghubungi contact person yang ada di website ini. Selamat berlibur dan have a nice trip!
News Update

    Rekening Karimunjawa kita

    Office Karimunjawa Kita

    Alamat Kantor:
    KARIMUN JAWA KITA TOUR
    JL. KH. Wahid Hasyim
    Gg. Sentra Relief Ukir
    Senenan Jepara

    Email :
    info@karimunjawakita.com

    Facebook Karimunjawa Kita